Munas Luar Biasa Ikatan Alumni Universitas Trisakti Periode 2021-2024

IMG 20211127 WA0141

Jakarta, INJ.Com

– Ketua Terpilih Ikatan Alumni Universitas Trisakti periode 2021-2025, Dr. Ir. Donny Yoesgiantoro, MM mengatakan, sesuai dengan visi misi organisasi, Ikatan Alumni Trisakti memiliki tujuan jangka pendek dan panjang. Untuk tujuan jangka pendek, organisasi ini akan memfokuskan data base alumni.

“Saya sebagai ketua baru akan memfokuskan untuk membangun data base alumni yang ada saat ini,” ujar Donny usai menghadiri Munas Luar Biasa Ikatan Alumni Trisakti, Sabtu (27/11/2021) di Jakarta.

Dengan data tersebut, kata Donny, organisasi ini bisa membangun rencana ke depan untuk mendukung pemerintah. Untuk mendukung rencana ini dibutuhkan teknologi informasi dan komunikasi dalam bentuk aplikasi.

Team Redaksi

cropped b9649c30 4327 4a44 af3c a1503c76a190

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

" Anda tidak dapat menyalin konten halaman ini "