Polsek Pademangan Bagikan Nasi Kotak Jumat Berkah ke Warga

IMG 20220624 WA0026
Polsek Pademangan Bagikan Nasi Kotak Jumat Berkah ke Warga , Dalam Rangka HUT Polri ke – 76.

Jakarta, Indonesia jurnalis.com – Pembagian nasi kotak Jumat berkah dalam rangka menyambut HUT Polri ke-76 untuk warga kurang mampu dalam menghadapi pendemi Covid 19 di wilayah Kecamatan Pademangan Jakarta Utara.

Nasi kotak berjumlah 100 box Jumat berkah dalam rangka menyambut HUT Polri ke-76 diberikan langsung oleh Kapolsek Pademangan Kompol Happy Saputra,S.kom,SIK,MPM kepada warga Pademangan yang kurang mampu dalam menghadapi pandemi Covid-19.

Polsek Pademangan Bagikan Nasi Kotak Jumat Berkah ke Warga
Polsek Pademangan Bagikan Nasi Kotak Jumat Berkah ke Warga sekitar Polsek Pademangan.

“Pembagian nasi kotak ini diperuntukan bagi warga sekitar lokasi Polsek Pademangan para pekerja informal seperti ojek online (ojol) maupun warga yang melintas” Lanjut Kapolsek.

“Walaupun jumat berkah ini jumlahnya tidak banyak, tetapi setidaknya kami juga ingin meringankan sedikit beban masyarakat” Pungkas Kapolsek.

Team Redaksi
Author: Team Redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

" Anda tidak dapat menyalin konten halaman ini "