PT ALAKASA INDUSTRINDO, TBK DAN ENTITAS ANAK

PT ALAKASA INDUSTRINDO, TBK DAN ENTITAS ANAK
PT ALAKASA INDUSTRINDO, TBK DAN ENTITAS ANAK
PT ALAKASA INDUSTRINDO, TBK DAN ENTITAS ANAK, Kinerja penjualan Perusahaan secara konsolidasian pada kuartal 1 tahun 2023 mengalami penurunan dibandingkan dengan kuartal tahun 2022.
JAKARTA – 23 Juni 2023 – PT Alakasa industrindo, Tbk (Perusahaan) sebagai Perusahaan Induk melakukan kegiatan usaha dalam bidang Real estat yang dimiliki sendiri atau disewa melalui entitas Anak PT Alakasa Extrusindo (“A”).

PT Alakasa industrindo, Tbk  juga melakukan kegiatan usaha dalam bidang industri pabrikasi aluminium melalui entitas Anak PT Alakasa Andalan Mitra Sejati (“AAMS”), serta perdagangan bahan baku aluminum dan bauksit melalui Entitas Anak Alakasa Company Limited (“ACL”)

Kinerja penjualan Perusahaan secara konsolidasian pada kuartal 1 tahun 2023 mengalami penurunan dibandingkan dengan kuartal tahun 2022 dimana pada kuartal I tahun 2022 nilai penjualan adalah sebesar Rp 1.36 triliun dan pada kuartal i tahun 2023 mengalami penurunan menjadi sebesar Rp 705,70 miliar, Kinerja penjualan Entitas Anak “AAMS” pada kuartal 1 tahun 2023 mengalami peningkatan dan segi nilai penjualan.

Pada kuartal i tahun 2023 nilai penjualan Entitas Anak “AAMS” adalah sebesar Rp 8,07 miliar, sementara di kuartal I tahun 2022 nilai penjualan Entitas Anak “AAMS” adalah sebesar Rp 7.37 miliar

Kinerja penjualan Entitas Anak “ACL” pada kuartal 1 tahun 2023 tercatat menurun dari segi nilai penjualan. Pada kuartal tahun 2023 nilai penjualan Entitas Anak “ACL adalah sebesar Rp 696.55 miliar, sementara di kuartal 1 tahun 2022 nilai penjualan Entitas Anak “ACE” adalah sebesar Rp 1.35 triliun.

Team Redaksi
Author: Team Redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

" Anda tidak dapat menyalin konten halaman ini "